BEBERAPA PERINTAH DASAR TERMINAL DI UBUNTU (DEBIAN)

sudo

Menjalankan perintah dengan level user root.

sudo su

Perintah sudo digunakan untuk merubah dari user biasa menjadi super user (administrator).

pwd

Menampilkan path direktori kerja saat ini.

dir

Menampilkan daftar direktori.

ls

Menampilkan daftar isi direktori yang sedang aktif atau yang dituju.

cat/touch

Membuat File baru.

mkdir

Membuat direktori (folder) baru.

rm

Menghapus File tertentu pada suatu direktori.

rmdir

Menghapus direktori (folder) yang kosong.

cd

Berpindah direktori.

cp

Menyalin File atau Folder tertentu.

mv

Memindahkan File tertentu dari direktori lama ke direktori tujuan.

wget

Mengunduh (download) konten dari internet.

apt-get

Memasang (Install) atau menghapus paket.

uname

Menampilkan info tentang sistem linux yang digunakan seperti nomor rilis, versi Linux, kernel, dll.

echo

Menampilkan baris teks/menampilkan tulisan yang di buat.

ping

Mengirim satu atau lebih icmp (internet control message protocol) paket echo request ke ip tujuan yang ditentukan pada jaringan.

ifconfig

Menampilkan IP Address jaringan.

history

Menampilkan daftar perintah di terminal sebelumnya.

clear

Membersihkan layar terminal.

exit

Keluar dari terminal.

reboot

Restart sistem.

poweroff / shutdown now

Mematikan (shutdown) sistem.

Comments

Popular posts from this blog

CARA MENYERANG SERVER SERTA MENDAPATKAN HAK ADMIN MENGGUNAKAN KALI LINUX

METODE REGULA-FALSI/POSISI PALSU (FALSE POSITION METHOD)

MEMANFAATKAN KESALAHAN QUERY DATABASE SUATU WEB UNTUK MENDAPATKAN USERNAME SERTA PASSWORD NYA MENGGUNAKAN TEKNIK SQL INJECTION